Anggota DPD RI Emma Yohanna Desak Pemprov Hajar Bangunan Liar di Sepanjang Lembah Anai

- 13 Juni 2024, 06:00 WIB
Anggota DPD RI asal Sumatra Barat (Sumbar) Emma Yohanna saat diwawancarai awak media massa di Kota Padang Panjang, Sabtu, (4/11/2023)
Anggota DPD RI asal Sumatra Barat (Sumbar) Emma Yohanna saat diwawancarai awak media massa di Kota Padang Panjang, Sabtu, (4/11/2023) / ANTARA/Muhammad Zulfikar/

Baca Juga: Masih Ngeyel Masuk Jalan Lembah Anai, Siap-siap Ditilang Polisi!

Kondisi jalan nasional Padang-Bukittinggi via Air Terjun Lembah Anai
Kondisi jalan nasional Padang-Bukittinggi via Air Terjun Lembah Anai Antara/Fandi Yogari

Sebelumnya, Polda Sumatra Barat (Sumbar) melarang seluruh pengendara dari arah Padang menuju Bukittinggi atau sebaliknya melintasi jalan Lembah Anai yang sedang diperbaiki setelah diterjang banjir bandang.

"Kami minta pengendara tidak nekad melintasi jalan di Lembah Anai demi keamanan dan keselamatan masing-masing," kata Kepala Bidang Humas Polda Sumbar Kombes Pol Dwi Sulystiawan.

Beberapa waktu lalu, banyak pengendara yang nekat melintasi kawasan Lembah Anai saat dalam pengerjaan alat berat. Akibatnya pengendara yang datang dari arah Padang menuju Bukittinggi via Padangpanjang ataupun sebaliknya tidak bisa melintas sama sekali.***

 

Halaman:

Editor: Widji Ananta

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah