Gunung Marapi Erupsi dengan Amplitudo Getaran Terkuat Selama Bulan Juni Ini

- 17 Juni 2024, 07:55 WIB
Letusan Gunung Marapi Sumbar kembali terjadi setinggi dua kilometer yang terlihat sangat jelas dari bebagai daerah termasuk kota Bukittinggi,Kamis (30/5/2024).
Letusan Gunung Marapi Sumbar kembali terjadi setinggi dua kilometer yang terlihat sangat jelas dari bebagai daerah termasuk kota Bukittinggi,Kamis (30/5/2024). /ANTARA/Altas Maulana/

"Masyarakat di sekitar Marapi agar tidak memasuki dan tidak melakukan kegiatan di dalam wilayah radius 4,5 km dari pusat erupsi (Kawah Verbeek)," kata Ahmad.

Ia menambahkan masyarakat yang bermukim di sekitar lembah aliran sungai-sungai yang berhulu di puncak Marapi agar selalu mewaspadai potensi ancaman bahaya lahar yang dapat terjadi terutama di saat musim hujan.***

Halaman:

Editor: Rizki Adidji

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah