Kenapa PDIP Belum Menugaskan Risma Maju di Pilkada Jatim?

- 22 Juni 2024, 16:00 WIB
Menteri Sosial Tri Rismaharini berpidato di acara YouTube bertajuk Seribu Kartini di Jakarta, Jumat (19/4/2024).
Menteri Sosial Tri Rismaharini berpidato di acara YouTube bertajuk Seribu Kartini di Jakarta, Jumat (19/4/2024). /ANTARA/Erlangga Bregas Prakoso/

Baca Juga: PSU Pemilihan Anggota DPD RI Dapil Sumbar Digelar 13 Juli 2024, Lakonnya Irman Gusman

"Sehingga dicari juga anak-anak muda yang punya wawasan global, sehingga dari Blitar dapat berkembang suatu gagasan besar dari Bung Karno termasuk pemikiran geopolitik Bung Karno yang membangun tata dunia baru berdasarkan Pancasila," katanya.

Pihaknya juga optimistis PDIP mendapatkan perolehan kursi yang bagus pada pilkada nanti, terlebih lagi saat Pemilu 2024 juga terdapat kenaikan perolehan kursi.

"Di tingkat kabupaten/kota mendapatkan kenaikan perolehan kursi, yang artinya daya terima rakyat terhadap PDIP, meskipun menghadapi berbagai tekanan di tingkat kabupaten/kota justru tambah kursi. Oleh karena itu, dalam pilkada kami prioritaskan kabupaten/kota sambil mencermati secara dinamis calon gubernur dan calon wakil gubernur," ujar Hasto.

Sebelumnya, nama Menteri Sosial yang juga kader PDIP Tri Rismaharini santer diisukan akan bergandengan dengan mantan Ketua PWNU Jatim K.H. Marzuki Mustamar dalam pilkada Jatim 2024.***

Halaman:

Editor: Tommy Adi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah