Erick Thohir : PSSI Layangkan Surat Protes Kepemimpinan Wasit Nasrullo Kabirov ke AFC

- 16 April 2024, 10:32 WIB
Ketum PSSI Erick Thohir
Ketum PSSI Erick Thohir /PSSI/

Pada laga tersebut, sebetulnya Indonesia U-23 dapat mengimbangi Qatar. Skuad Garuda Muda mampu menahan serangan Qatar.

Baca Juga: FIX! Nathan Tjoe A on Perkuat Timnas Indonesia di Piala Asia U23 2024

Bahkan, bola tendangan Rafael Struick mengenai tiang gawang. Indonesia U-23 juga berkali-kali melancarkan serangan. Tak hanya itu, Indonesia juga tercatat unggul penguasaan bola dan tembakan ke gawang.

Hasil ini membuat Qatar menduduki puncak klasemen sementara Grup A dengan 3 poin. Indonesia berada di dasar klasemen dengan 0 poin. Sedangkan Yordania dan Australia berada di posisi kedua dan ketiga, setelah kedua tim main imbang 0-0.

Selanjutnya, Indonesia akan menghadapi Australia pada Kamis (18 April 2024) mendatang di Abdullah bin Nasser bin Khalifa Stadium.***

Halaman:

Editor: Rizki Adidji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah