Hasil Survei IPE: Elektabilitas Ganjar-Mahfud Tikung Prabowo-Gibran, AMIN Kondisikan Massa NU

- 3 Januari 2024, 08:00 WIB
Ketiga pasangan capres dan cawapres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar berkumpul di KPU untuk menentukan nomor urut.
Ketiga pasangan capres dan cawapres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar berkumpul di KPU untuk menentukan nomor urut. /Antara/Galih Pradipta/

Debat Ketiga Pilpres 2024

Capres nomor urut satu Anies Baswedan (kanan), Capres nomor urut dua Prabowo Subianto (tengah), Capres nomor urut tiga Ganjar Pranowo (kiri) beradu gagasan dalam debat perdana Capres dan Cawapres 2024 di Gedung KPU, Jakarta, Selasa, 12 Desember 2023.
Capres nomor urut satu Anies Baswedan (kanan), Capres nomor urut dua Prabowo Subianto (tengah), Capres nomor urut tiga Ganjar Pranowo (kiri) beradu gagasan dalam debat perdana Capres dan Cawapres 2024 di Gedung KPU, Jakarta, Selasa, 12 Desember 2023.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan kembali menyediakan podium dalam debat ketiga capres untuk Pilpres 2024 yang akan diselenggarakan pada 7 Januari 2024 mendatang.

Dalam debat ketiga itu, KPU akan menyediakan satu mikrofon untuk setiap calon. Bukan lagi tiga mic yang berujung berkembangnya isu liar seperti pada debat kedua yang diisi para cawapres.

"Pada saat rapat tadi disepakati penggunaan podium tetap dilakukan. Dia posisinya memang seperti jangkar. Dan yang kedua, mikrofonnya satu saja," tegas ujar Anggota KPU RI August Mellaz.

KPU juga telah menetapkan masa kampanye mulai 28 November 2023 hingga 10 Februari 2024, kemudian jadwal pemungutan suara pada tanggal 14 Februari 2024.***

Halaman:

Editor: Widji Ananta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah