Peledakkan Material Gunung Marapi Direncanakan Minggu Depan, Ini Titik yang Difokuskan BNPB

- 26 Mei 2024, 07:00 WIB
BNPB melakukan survei udara menggunakan helikopter untuk memetakan titik-titik rawan galodo (banjir lahar dingin) di Agam dan Tanah Datar.
BNPB melakukan survei udara menggunakan helikopter untuk memetakan titik-titik rawan galodo (banjir lahar dingin) di Agam dan Tanah Datar. /Foto/Ist/BNPB

Baca Juga: BNPB Minta Tutup Tempat Wisata di Sempadan Sungai Batang Anai Sumbar, Rawan Banjir Bandang!

Untuk Kabupaten Tanah Datar survei udara dilakukan di wilayah hulu Batang Bengkawas, Batang Malana, Batang Kadurang hingga Batang Siritrit di lereng Gunung Marapi dan Gunung Singalang.

Namun, pemantauan udara menggunakan helikopter tersebut belum berhasil mencapai kawasan puncak Gunung Marapi karena kondisi cuaca yang tidak mendukung.

Sementara di Kabupaten Agam, tim observasi memantau sumber terjadinya banjir bandang yang dimulai dari hulu hingga ke hilir lokasi terdampak bencana. Lokasi yang disurvei yakni Batang Katiak, Batang Kepala Koto di wilayah Gunung Marapi, dan satu titik di wilayah Gunung Singgalang yakni Batang Galodo.***

Halaman:

Editor: Widji Ananta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah