FIBA World Cup 2023: Center Perancis Rudy Gobert Ungkap Kebahagiannya Berada di Indonesia

- 24 Agustus 2023, 07:30 WIB
Center Perancis Rudy Gobert
Center Perancis Rudy Gobert /Instagram.@equipedefrancebasket/

Beberapa jam sebelumnya, Brasil sudah lebih dulu tiba, yakni pada pukul 13.10. Mereka menggunakan pesawat Cathay Pacific dari Hongkong. "Very...very mantul. Terima kasih, selamat pagi!" kata Yago Mateu dos Santos, poin guard Brasil saat diminta menirukan kata-kata gaul dan Bahasa Indonesia.

Brasil berkekuatan 12 pemain yang mayoritas berlaga di Euroleague. Tim asuhan Gustavo De Conti akan menghadapi Iran, Spanyol, dan Pantai Gading.

FIBA World Cup 2023 Dimulai Jumat

Jumat (25 Agustus 2023), akan menjadi laga perdana FIBA World Cup 2023.

Berikut daftar Pemain Brasil untuk FIBA World Cup 2023:
Marcelo Huertas (Point guard)
Yago Mateu dos Santos (Point guard)
Raul Neto (Point guard)
George "Georginho" Lucas Alves (Guard)
Vitor Benite (Shooting guard)
Gui Santos (Small forward)
Leonardo Meindl (Small forward)
Lucas Dias (Power Forward)
Bruno Caboclo (Power Forward)
Timothy Luis Soares (Center)
Felipe dos Anjos (Center)
Cristiano Felicio (Center/Forward)
Pelatih: Gustavo De Conti

Daftar Pemain Perancis untuk FIBA World Cup 2023:
Sylvain Francisco (point guard)
Nando de Colo (guard)
Isaia Cordinier (Shooting Guard)
Elie Okobo (Point guard)
Evan Fournier (Small Forward)
Yakuba Ouattara (Shooting guard)
Terry Tarpey (Shooting guard)
Nicolas Batum (Small forward)
Guerschon Yabusele (Forward/Center)
Mathias Lessort (Forward/Center)
Moustapha Fall (Center)
Rudy Gobert (center)
Pelatih: Vincent Collet

Halaman:

Editor: Rizki Adidji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah